Cara Memasang Sticky Ads dan Iklan Otomatis Adsense di WordPress AMP
31 Oktober 2019

31 Oktober 2019
Sticky Ads adalah sebuah unit iklan yang muncul dibawah layar ponsel yang akan melayang jika kita scrool sebuah website kebawah melalui ponsel kita.
Jadi iklan Sticky Ads bisa dikatakan Mengambang atau bahasa kerennya (Floating), yang muncul di bawah (Bottom).
Memasang Iklan Sticky Ads menurut saya lebih aman daripada memasang Pop Up Ads yang bisa menyebabkan banned adsense.
Jika Pop Up Ads tiba-tiba muncul, Sticky Ads adalah Mengambang, itu perbedaanya.
Adapun untuk memasangnya di Wordpress AMP anda, anda cukup memasukan kode diantara tag <head>Disini</head>
Silahkan Copy Code ini
<script async custom-element=”amp-sticky-ad” src=”https://cdn.ampproject.org/v0/amp-sticky-ad-1.0.js“></script>
Dan di <body>disini</body>
Silahkan Copy Kode dibawah ini
<amp-sticky-ad layout=”nodisplay”> <amp-ad data-ad-client=”ca-pub-xxxxxxx” data-ad-slot=”xxxxxx” height=”50″ type=”adsense” width=”320″> </amp-ad> </amp-sticky-ad>
Ganti ca-pub-xxxxxxx Dengan akun adsense anda.
Apabila anda menggunakan Better Amp Plugins, anda tinggal pergi ke Appearance > Customize > AMP Theme > klik Custom HTML Code.
Lihat Gambar:

Jika anda menggunakan plugins AMP dari Automatic, anda tinggal masuk ke Penyunting Plugins > AMP > dan klik ok, kemudian klik Template ada dropdown dan klik html-start.phplalu anda masukan kode yang ada dalam table diatas.

anda juga Bisa Memasang Iklan Otomatis AMP atau yang disebut AMP Auto Ads.
Iklan otomatis untuk AMP secara otomatis menempatkan Sebuah Iklan otomatis AdSense di web AMP Anda, dengan adanya auto amp adsense ini anda bisa meningkatkan performa adsense sekaligus anda tidak perlu cape memasang iklan adsense satu-satu, karena auto ads amp ini secara otomatis akan muncul dimana saja, diatas artikel, ditengah artikel, dibawah artikel, dan menyesuaikan secara otomatis.
Note: Amp Auto Ads akan berfungsi jika iklan otomatis sudah diaktifkan di dalam akun adsense anda.
Ok Sekian dari saya Semoga Bermanfaat
Custom Search
1$ | Donasi Kopi Untuk Sang Creator
Completely synergize resource is taxing relationships via premier are man niche markets. Professionally cultivate one to one customer.
Kategori
- Adobe
- Android
- Anti Virus
- Browser
- Canon Printer
- Design
- Desktop Programming
- Domain & Hosting
- Elektronika
- Freebies
- Games
- Games Ringan Pilihan
- Graphic Design
- How To
- Internet
- Kabel & Konektor
- Laptop Driver
- Linux
- Marketing
- Mikrotik
- Networking Area
- Office
- Out Of Topics
- Printer Driver
- Seo
- Software
- Technology
- Tools
- Uncategorized
- Utilities
- We Love ♥ Google
- Web Design
- Web Development
- Windows
Recent News
PERINTAH DASAR LINUX | LENGKAP UNTUK PEMULA
10 Maret 2021
Cara Mengganti Static ke Dynamic IP Address di Windows 10
15 Februari 2021
Tag
Arsip
- Maret 2021
- Februari 2021
- Januari 2021
- Desember 2020
- November 2020
- Oktober 2020
- September 2020
- Agustus 2020
- Juli 2020
- Juni 2020
- Mei 2020
- April 2020
- Maret 2020
- Februari 2020
- Januari 2020
- November 2019
- Oktober 2019
- September 2019
- Mei 2019
- April 2019
- Maret 2019
- Februari 2019
- Januari 2019
- Desember 2018
- November 2018
- September 2018
- Agustus 2018
- Juli 2018
- Juni 2018
- Mei 2018
- April 2018
- Maret 2018
- Februari 2018
- Januari 2018
- Desember 2017
- November 2017
- September 2017
- Agustus 2017
- Juli 2017
- Mei 2017
- April 2017
- Maret 2017
- Februari 2017
- Januari 2017
- Desember 2016
- November 2016
- Oktober 2016
- September 2016
- Agustus 2016
- Juni 2016
- Mei 2016
- April 2016
- Maret 2016